PENINGKATAN KEMAMPUAN PROFESIONAL GURU SDN LUBUK LINTAH PADANG DALAM MENGUASAI TEKNIK MELUKIS IMAJINATIF

  • Mediagus Mediagus Universitas Negeri Padang
  • Efrizal Efrizal Universitas Negeri Padang
  • Nessya Fitryona Universitas Negeri Padang
  • Maltha Kharisma Universitas Negeri Padang
Keywords: melulis imajinatif, penilaian hasil belajar melulis imajinatif

Abstract

Spesifikasi target luaran berupa jasa adalah minimal 70% materi: (1) menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing, dan (2) penilaian hasil belajar menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing dikuasai oleh peserta IbM. Spesifikasi target luaran berupa produk adalah dihasilkan: (1) Media presentasi menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing.(2) Media presentasi penilaian hasil belajar menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing. (3) Masing-masing satu model gambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing. (4) Model penilaian hasil belajar menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing. (5) Gambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing dari masing-masing peserta. (6) Rubrik penilaian hasil belajar menggambar teknik pull thread, inkblot, dan toot/blowing dari masing-masing peserta. Kegiatan dilaksanakan dengan metode: (1) Rancangbangun model dan media presentasi, (2) Penyuluhan dan diskusi, (3) Pelatihan/Workshop/Praktikum, dan (4) Pameran. Target pencapaian tersebut sudah dapat dicapai.

Published
2018-12-18
How to Cite
Mediagus, M., Efrizal, E., Fitryona, N., & Kharisma, M. (2018, December 18). PENINGKATAN KEMAMPUAN PROFESIONAL GURU SDN LUBUK LINTAH PADANG DALAM MENGUASAI TEKNIK MELUKIS IMAJINATIF. Ranah Seni: Jurnal Pendidikan Seni, Seni Dan Desain, 12(01), 463-470. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/ranahseni.v12i01.34
Section
Articles